Pendaftaran Politeknik Statistika STIS setiap tahun menyaring berbagai calon mahasiswa untuk melanjutkan pendidikan tinggi ke salah satu sekolah kedinasan di Indonesia.
Apa Itu Politeknik Statistika STIS?
Politeknik Statistika STIS merupakan salah satu perguruan tinggi kedinasan favorit dan terkenal yang dikelola oleh Badan Pusat Statistik. STIS telah dibuka sejak tahun 1958 dan membuka program Diploma yang diberikan untuk lulusan SMA IPA untuk menjadi seorang ahli statistik.
Informasi Penting: Cari Pinjaman Online Mudah dan Terpercaya? Dengan Tunaiku Dapatkan hingga 20 Juta
Kampus dari Politeknik Statistika STIS sendiri telah berdiri sejak tanggal 11 Agustus 1958 dan berada di Jalan Otto Iskandardinata No.64C 1 4, RT.1/RW.4, Bidara Cina, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13330.
Kelebihan Kuliah Ikatan Dinas di STIS?
Perihal Jadwal Pendaftaran Ikatan Dinas 2021, perlu diketahui Banyak sekali calon mahasiswa dari seluruh Indonesia berkompetisi untuk memperebutkan kursi daya tampung dari penerimaan STIS ini. Bahkan ada banyak anak kelas 12 dan alumni rela berjuang mengambil bimbingan belajar/les/privat demi berjuang mendapatkan kursi ini lo?
Bacaan Penting: 5 Peluang Bisnis Tanpa Modal Beserta Strategi Bisnisnya
Ada banyak sekali kelebihan yang membuat kampus STIS ini menjadi incaran calon mahasiswa dari seluruh Indonesia. Berikut ini merupakan sebagian kecil dari kelebihan ketika kamu sudah kuliah di Politeknik Statistika STIS ini.
Simak yuk!
1. Pendidikan Gratis
Banyak dari calon mahasiswa yang berpikir dua kali untuk masuk dan melanjutkan pendidikan ke kuliah karena terhalang dengan biaya kuliah. Kelebihan dari STIS sendiri tidak akan membebani mahasiswa untuk membayar biaya kuliah yang sebagian besar mahal.
Bacaan Penting: Kredit HP Tanpa Kartu Kredit Dengan KTA Tunaiku
Sehingga, ketika kamu sudah diterima di kampus ini, maka seluruh biaya pendidikan kuliah akan ditanggung sepenuhnya oleh pihak kampus alias gratis. Dengan demikian, wajib bagi kamu mencatat Jadwal Pendaftaran Ikatan Dinas 2021.
2. Lulus Langsung Bekerja
Ketika sudah lulus dari pendidikan STIS tidak usah pusing untuk mencari pekerjaan karena kamu akan langsung ditempatkan pada instansi atau lembaga pemerintahan. Setelah lulus dari STIS maka kamu akan langsung diangkat menjadi CPNS dengan lulusan bergelar Sarjana Terapan.
Referensi Penting: Strategi Bisnis ala Utsman bin Affan 100% Sukses
Selain itu, keunggulan pekerjaan PNS adalah pekerjaan tersebut biasanya berlangsung lama dan jarang terjadi yang namanya PHK (Pemutusan Hubungan Kerja). Apakah kamu semakin ingin kuliah dan mendaftar di STIS?
3. Jaminan Masa Pensiun
Kebanyakan orang tertarik untuk menjadi PNS karena jaminan masa tua yang terjamin. Walaupun sudah pensiun, maka lulusan PNS dari STIS nantinya akan menerima gaji yang cukup di masa tua nanti.
4. Gaji dan Tunjangan Naik Setiap Tahun
Jadwal Pendaftaran Ikatan Dinas 2021 - Setelah lulus dari STIS maka kamu akan diangkat menjadi ASN untuk program D-III menjadi golongan II/c, sedangan untuk program D-IV kamu akan diangkat menjadi golongan III/a.
Semakin lama bekerja sebagai PNS maka semakin besar pula gaji pokok dan tunjangan yang diberikan. Apalagi jika mengajukan pangkat dan golongan otomatis gaji akan bertambah.
Bacaan Penting: 5 Peluang Bisnis Tanpa Modal Beserta Strategi Bisnisnya
5. Menambah Relasi
Ketika kamu masuk ke dunia perkuliahan otomatis bisa bertemu teman-teman yang berasal dari berbagai macam daerah di seluruh nusantara.
Kemungkinan besar kamu akan bertemu mahasiswa dengan latar belakang bahasa dan budaya yang berbeda.
Persyaratan Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas STIS 2021
Ada banyak sekali persyaratan yang perlu kamu ketahu dalam proses seleksi dari penerimaan mahasiswa baru Politeknik Statistika STIS. Berikut Jadwal Pendaftaran Ikatan Dinas 2021 dan persyaratan yang harus dipenuhi:
- Sehat jasmani dan rohani (dalam artian dapat atau layak bekerja dan beraktivitas, baik di dalam ruangan maupun di lapangan), tidak buta warna (baik total maupun parsial), dan bebas narkoba.
- Lulusan SMA/MA Jurusan IPA/IPS; atau
- Calon lulusan SMA/MA Jurusan IPA/IPS kelas XII;
- Nilai matematika dan Bahasa Inggris minimal 70,00 (dengan skala 1-100) atau 2,80 (skala 1-4,00) pada rapot kelas XII semester I;
- Umur minimal 16 tahun dan umur maksimal 22 tahun, per 1 September 2021
- Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani pendidikan di Politeknik Statistika STIS sampai dengan pengangkatan menjadi PNS;
- Tidak sedang menjalani ikatan dinas dengan instansi lain;
- Bersedia mematuhi peraturan Politeknik Statistika STIS;
- Bersedia menandatangani Surat Perjanjian Ikatan Dinas (SPID) bagi yang dinyatakan lulus seleksi dan akan mengikuti pendidikan di Politeknik Statistika STIS;
- Sesudah lulus pendidikan di Politeknik Statistika STIS, bersedia ditempatkan di Badan Pusat Statistik (BPS) / Lembaga / Kementerian / Instansi lainnya sesuai penempatan di seluruh wilayah Indonesia sampai tingkat Kabupaten/Kota;
Prosedur Pendaftaran Politeknik Statistika STIS
Ada beberapa prosedur yang harus dilakukan oleh calon peserta, yakni pendaftaran dilakukan secara online melaui internet dan dapat dilakukan dari mana pun, dengan cara sebagai berikut:
- Pendaftar mengakses portal SSCASN di alamat https://sscasn.bkn.go.id lalu membuat akun dengan memasukan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan nomor dari Kartu Keluarga (KK).
- Pendaftar melakukan login kembali ke SSCASN dengan menggunakan NIK dan kata sandi (password) yang telah didaftarkan.
- Pendaftar memilih Sekolah Kedinasan yakni Politeknik Statistika STIS dan melengkapi biodata diri.
- Pendaftar menyelesaikan pendaftaran dengan mengecek Resume dan mencetak bukti pendaftaran.
- Pendaftar mengakses portal SPMB Politeknik Statistika STIS di halaman https://spmb.stis.ac.id dan login menggunakan NIK dan kata sandi (password) sesuai dengan portal SSCASN.
- Sesudah login, pendaftar akan mendapatkan Kode Pembayaran dan diminta untuk memverifikasi email.
- Pendaftar membayar biaya seleksii dengan menggunakan Kode Pembayaran tersebut melalui Bank BRI sebelum batas waktu pembayaran yang ditentukan.
- Sesudah melakukan pembayaran, pendaftar kembali login ke portal SPMB Politeknik Statistika STIS untuk mencetak Kartu Tanda Peserta Ujian Masuk (KTUPM).
- Calon peserta kemudian mengikuti petunjuk yang tercetak pada KTUPM tersebut.
- Waktu dan lokasi tes akan diumumkan melalui portal SPMB Politeknik Statistika STIS.
Informasi Selengkapnya, silahkan melihat brosur di bawah ini!
Sumber: https://kampusaja.com/pendaftaran-stis/
mantappp
ReplyDelete